Soto Ayam Tasik #LiburandiRumahAja

Resep Soto Ayam Tasik #LiburandiRumahAja

Emma zainal bakhri

Emma zainal bakhri

5.0

(7 Rating)

Untuk #LiburanDiRumahAja Kali Ini Saya Membuat Soto Ayam Tasik Namanya,Serupa Dengan Jenis Soto Lainnya. Yg Di Siram Dengan Kuah Santan Putih Yg SuperLihat Selengkapnya

Bahan Utama

500 gram Sayap Ayam

1000 ml air

1 ruas lengkuas geprek

2 lembar daun salam

3 cm jahe, geprek

350 ml santan

1 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt gula pasir

Secukupnya minyak, untuk menggoreng ayam

Bumbu Halus :

8 siung bawang merah

4 siung bawang putih

3 butir kemiri

1/2 sdt merica bubuk

Bahan Pelengkap :

3 butir telur rebus

Sambal Rawit

Bawang goreng secukupnya

Jeruk limo

Kacang Kedelai Goreng

Irisan daun bawang

Soun Rebus

Alat & Perlengkapan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

rebus ayam,dengan sedikit garam dan merica hingga ayam empuk Lalu Angkat dan tiriskan.

Langkah 1

rebus ayam,dengan sedikit garam dan merica hingga ayam empuk Lalu Angkat dan tiriskan.

Goreng Ayam Sebentar Lalu angkat dan tiriskan, kemudian suir-suir dagingnya sisihkan.

Langkah 2

Goreng Ayam Sebentar Lalu angkat dan tiriskan, kemudian suir-suir dagingnya sisihkan.

tumis bumbu halus hingga harum.

Langkah 3

tumis bumbu halus hingga harum.

Masukan Air Kaldu bekas rebusan ayam, lengkuas,jahe,serai,Salam masak hingga mendidih.

Langkah 4

Masukan Air Kaldu bekas rebusan ayam, lengkuas,jahe,serai,Salam masak hingga mendidih.

Tambahkan Santan,Garam,merica,kaldu bubuk dan gula pasir

Langkah 5

Tambahkan Santan,Garam,merica,kaldu bubuk dan gula pasir

Masak Hingga mendidih lalu koreksi rasanya kemudian angkat.

Langkah 6

Masak Hingga mendidih lalu koreksi rasanya kemudian angkat.

Siapkan Bahan Pelengkap.

Langkah 7

Siapkan Bahan Pelengkap.

PENYAJIAN : Siapkan Mangkuk, Masukan Soun,Lalu Tambah Kuah Soto,Beri Pelengkap,Kacang Kedelai,Daun bawang,Telur rebus perasaan jeruk limo dan sambal Siap Untuk Di Sajikan.

Langkah 8

PENYAJIAN : Siapkan Mangkuk, Masukan Soun,Lalu Tambah Kuah Soto,Beri Pelengkap,Kacang Kedelai,Daun bawang,Telur rebus perasaan jeruk limo dan sambal Siap Untuk Di Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement