Soto Babat

Resep Soto Babat

Laila Fitria

Laila Fitria

5.0

(1 Rating)

Disini aku merebus babat pakai metode 5-30-20 menit. Kalau dalam waktu 20 menit belum empuk bisa ditambah durasi merebusnya.

Bahan Utama

200 gr babat sapi

1 batang serai

3 lembar daun jeruk purut

Garam secukupnya

Gula pasir secukupnya

½ sdt merica bubuk

½ sdt kaldu jamur

Daun bawang secukupnya

1 batang seledri

Bumbu halus

7 siung bawang merah

3 siung bawang putih

2 cm jahe

1 cm kunyit

1 cm kencur

2 biji kemiri

1 sdt ketumbar bubuk

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih babat sapi, kemudian rebus hingga empuk. Potong dadu sesuai selera.

Langkah 1

Cuci bersih babat sapi, kemudian rebus hingga empuk. Potong dadu sesuai selera.

Haluskan bumbu halus, kemudian tumis dengan serai geprek dan daun jeruk purut hingga matang.

Langkah 2

Haluskan bumbu halus, kemudian tumis dengan serai geprek dan daun jeruk purut hingga matang.

Masukkan potongan babat, tumis hingga bumbu merata.

Langkah 3

Masukkan potongan babat, tumis hingga bumbu merata.

Tambahkan air, masak hingga bumbu meresap.

Langkah 4

Tambahkan air, masak hingga bumbu meresap.

Pindahkan ke dalam panci, tambahkan daun seledri dan daun bawang. Masak hingga mendidih, bumbui dengan garam, gula, merica dan kaldu jamur. Koreksi rasa. Masak hingga bumbu meresap. Kemudian sajikan.

Langkah 5

Pindahkan ke dalam panci, tambahkan daun seledri dan daun bawang. Masak hingga mendidih, bumbui dengan garam, gula, merica dan kaldu jamur. Koreksi rasa. Masak hingga bumbu meresap. Kemudian sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement