Soto Bandung

Resep Soto Bandung

Greg Dhian Permana Adhijanti

Greg Dhian Permana Adhijanti

5.0

(1 Rating)

Menu khas Bumi Pasundan yang gurih segar

Bahan Utama

350 gr daging sengkel sapi

1500 ml air

2 helai daun salam

1 batang serai geprek

1 ruas jahe geprek

4 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1 sdt merica

1 sdm kaldu bubuk

secukupnya garam

1 buah lobak

secukupnya kedelai goreng

secukupnya irisan bawang daun

secukupnya bawang goreng

secukupnya sambal cabe rawit

1 buah jeruk nipis potong2

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih daging, potong bentuk kotak.

Langkah 1

Cuci bersih daging, potong bentuk kotak.

Didihkan air, masukkan daging. Rebus dengan api sedang cenderung kecil.

Langkah 2

Didihkan air, masukkan daging. Rebus dengan api sedang cenderung kecil.

Haluskan bawang merah, bawang putih & merica. Tumis bersama daun salam,  serai & jahe sampai harum sedap.

Langkah 3

Haluskan bawang merah, bawang putih & merica. Tumis bersama daun salam, serai & jahe sampai harum sedap.

Masukkan tumisan bumbu ke dalam rebusan daging. Tambahkan kaldu bubuk & garam. Tunggu sampai daging empuk. Koreksi rasa.

Langkah 4

Masukkan tumisan bumbu ke dalam rebusan daging. Tambahkan kaldu bubuk & garam. Tunggu sampai daging empuk. Koreksi rasa.

Sambil nunggu daging empuk, cuci bersih lobak, potong2 lalu rebus hingga matang, sisihkan.

Langkah 5

Sambil nunggu daging empuk, cuci bersih lobak, potong2 lalu rebus hingga matang, sisihkan.

Setelah daging empuk, sajikan soto dengan pelengkap: lobak rebus, kedelai goreng, bawang goreng, irisan bawang daun, jeruk nipis & sambal.

Langkah 6

Setelah daging empuk, sajikan soto dengan pelengkap: lobak rebus, kedelai goreng, bawang goreng, irisan bawang daun, jeruk nipis & sambal.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement