Soup Sayap #MENUTANGGALTUA

Resep Soup Sayap #MENUTANGGALTUA

Evie Indriana

Evie Indriana

5.0

(1 Rating)

Makan malam pake soup sayap.

Bahan Utama

250 grm sayap ayam

1 buah wortel

1 buah kentang

1 batang daun bawang prei

Bahan Bumbu

2 siung bawang putih, cincang halus

1/4 sdt merica bubuk

1/4 buah biji pala

Air secukupnya

Garam secukupnya

Gula secukupnya

Kaldu bubuk secukupnya

Alat & Perlengkapan

Kompor

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ayam lalu dipotong-potong menjadi 2 bagian.

Langkah 1

Cuci bersih ayam lalu dipotong-potong menjadi 2 bagian.

Wortel dan kentang dikupas lalu dipotong-potong seperti dadu.

Langkah 2

Wortel dan kentang dikupas lalu dipotong-potong seperti dadu.

Tumis bawang putih sampai harum.

Langkah 3

Tumis bawang putih sampai harum.

Didihkan air, lalu masukkan bawang putih yang sudah ditumis, beri garam, gula dan kaldu bubuk, setelah itu masukkan sayap ayam.

Langkah 4

Didihkan air, lalu masukkan bawang putih yang sudah ditumis, beri garam, gula dan kaldu bubuk, setelah itu masukkan sayap ayam.

Masukkan kentang dan wortel, masak sampai sayap empuk, wortel dan kentang matang.

Langkah 5

Masukkan kentang dan wortel, masak sampai sayap empuk, wortel dan kentang matang.

Koreksi rasa, taburi daun bawang prei atau seledri yang sudah diiris-iris, matikan kompor.

Langkah 6

Koreksi rasa, taburi daun bawang prei atau seledri yang sudah diiris-iris, matikan kompor.

Angkat dan sajikan.

Langkah 7

Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement