Spagheti Cornet dan Sosis Ayam

Resep Spagheti Cornet dan Sosis Ayam

AdikaAnnisa

AdikaAnnisa

5.0

(1 Rating)

Resep sederhana yang bahannya gampang di cari dan praktis, cocok dengan lidah orang indonesia.

Bahan Utama

300 gr spagheti kering

1 buah bawang bombay ukuran sedang, cincang kasar

3 siung bawang putih, geprek

5 buah sosis ayam, iris

3 potong kornet ayam, potong kotak (kornet bungkusan).

2 sdm italian herbs

2 sdt smoked paprika bubuk

2 sdt kaldu bubuk ayam non msg

1 sdm susu bubuk full cream

2 sdt bawang putih bubuk

Garam secukupnya sesuai selera

Minyak secukupnya untuk menumis

Air secukupnya untuk merebus spagheti

Alat & Perlengkapan

Kompor

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Rebus dan tiriskan spagheti sisakan air nya sekitar 100 -150 ml.

Langkah 1

Rebus dan tiriskan spagheti sisakan air nya sekitar 100 -150 ml.

Tumis bawang putih hingga harum, lalu masukan bawang bombay tumis hingga bawang bombay caramelized, masukan kornet dan sosis hingga mulai berubah warna. Matikan kompor.

Langkah 2

Tumis bawang putih hingga harum, lalu masukan bawang bombay tumis hingga bawang bombay caramelized, masukan kornet dan sosis hingga mulai berubah warna. Matikan kompor.

Masukan spagheti dan aduk.

Langkah 3

Masukan spagheti dan aduk.

Tambahkan susu, paprika,  penyedap, bawang putih bubuk dan italian herbs.

Langkah 4

Tambahkan susu, paprika, penyedap, bawang putih bubuk dan italian herbs.

Tambahkan air sisa rebusan spagheti dan aduk hingga rata, jika suka lebih asin tambahkan garam aduk rata lagi. Siapkan di piring saji.

Langkah 5

Tambahkan air sisa rebusan spagheti dan aduk hingga rata, jika suka lebih asin tambahkan garam aduk rata lagi. Siapkan di piring saji.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement