Spaghetti Saus Bechamel

Resep Spaghetti Saus Bechamel

Annisaa T.K

Annisaa T.K

5.0

(1 Rating)

Spaghetti saus putih paling favorit.

Bahan Utama

150 gram spaghetti

200 ml susu full cream

50 gram kornet sapi

75 gram keju cheddar, parut

3/4 sdt oregano

1/4 sdt merica bubuk

1/2 sdt kaldu bubuk jamur

2 sdm mentega

Sejumput garam

1/2 buah bawang bombay

2 siung bawang putih, cincang

Alat & Perlengkapan

Parutan Keju

Advertisement

Cara Membuat

Rebus spaghetti hingga lunak, sisihkan.

Langkah 1

Rebus spaghetti hingga lunak, sisihkan.

Iris bawang bombay dan cincang bawang putih, sisihkan.

Langkah 2

Iris bawang bombay dan cincang bawang putih, sisihkan.

Lelehkan mentega, kemudian tumis bawang hingga harum.

Langkah 3

Lelehkan mentega, kemudian tumis bawang hingga harum.

Masukkan kornet. Tumis sebentar kemudian masukan susu full cream. Aduk hingga rata.

Langkah 4

Masukkan kornet. Tumis sebentar kemudian masukan susu full cream. Aduk hingga rata.

Masukkan keju. Masak saus hingga mengental. Masukkan sisa bumbu lainnya, aduk merata.

Langkah 5

Masukkan keju. Masak saus hingga mengental. Masukkan sisa bumbu lainnya, aduk merata.

Tuang spaghetti lalu aduk sebentar hingga rata. Angkat dan siap disajikan dengan parutan keju atau chili flakes.

Langkah 6

Tuang spaghetti lalu aduk sebentar hingga rata. Angkat dan siap disajikan dengan parutan keju atau chili flakes.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement