Spiced Thai Tea

Resep Spiced Thai Tea

laily puspitasari

laily puspitasari

5.0

(1 Rating)

Enak dan hangat di badan.

Bahan Utama

1 sdm Serbuk Thai Tea

1 batang Kayu Manis

3 butir Kapulaga

6 butir Cengkeh

¼ sdt Adas

1 ruas Jahe, geprek

350 ml Air

1 sdm Krimer Bubuk

3 sdm Madu

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan.

Langkah 1

Siapkan bahan.

Rebus air, serbuk teh, kapulaga, kayu manis, adas, jahe dan cengkeh sampai air mendidih.

Langkah 2

Rebus air, serbuk teh, kapulaga, kayu manis, adas, jahe dan cengkeh sampai air mendidih.

Jika sudah mendidih dan berubah warna, matikan kompor.

Langkah 3

Jika sudah mendidih dan berubah warna, matikan kompor.

Saring air rebusan teh dari ampasnya.

Langkah 4

Saring air rebusan teh dari ampasnya.

Masukkan krimer bubuk, aduk sampai rata.

Langkah 5

Masukkan krimer bubuk, aduk sampai rata.

Terakhir masukkan madu, aduk sampai larut. Angkat dan sajikan.

Langkah 6

Terakhir masukkan madu, aduk sampai larut. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement