Steak Ayam Renyah

Resep Steak Ayam Renyah

Erna

Erna

5.0

(1 Rating)

Steak ayam goreng yang renyah di luar & lembut di dalam.

Bahan Utama

300 gram fillet dada ayam

1 sdt bawang putih bubuk

1/2 sdt merica

1/2 sdt oregano bubuk

1 sdt garam

1 butir telur

Pelapis:

4 sdm tepung terigu

4 sdm tepung tapioka

1 sdt kaldu bubuk

Saos:

1 siung bawang putih, cincang

1 buah bawang bombay kecil, potong dadu

1 buah tomat, potong dadu

2 sdm saos lombok

4 sdm saos tomat

1 sdm saos tiram

1/2 sdt garam

1/2 sdt merica

2 sdm gula pasir

1 sdt oregano bubuk

100 ml air

Kentang Goreng:

2 buah kentang ukuran besar

2 siung bawang putih, geprek

1 sdt garam

Air secukupnya, untuk merebus

Advertisement

Cara Membuat

Kerat-kerat ayam. Campur telur, merica, garam, oregano & bawang putih bubuk, aduk rata.

Langkah 1

Kerat-kerat ayam. Campur telur, merica, garam, oregano & bawang putih bubuk, aduk rata.

Masukkan ayam ke dalam telur. Biarkan selama 2 jam.

Langkah 2

Masukkan ayam ke dalam telur. Biarkan selama 2 jam.

Campur semua bahan pelapis. Baluri ayam dengan pelapis, tekan-tekan.

Langkah 3

Campur semua bahan pelapis. Baluri ayam dengan pelapis, tekan-tekan.

Goreng dengan minyak panas api sedang cenderung kecil hingga matang kecoklatan. Angkat & tiriskan.

Langkah 4

Goreng dengan minyak panas api sedang cenderung kecil hingga matang kecoklatan. Angkat & tiriskan.

Kupas kentang & potong menjadi 8. Didihkan air, bawang putih & garam. Masukkan kentang, masak selama 5 menit. tiriskan.

Langkah 5

Kupas kentang & potong menjadi 8. Didihkan air, bawang putih & garam. Masukkan kentang, masak selama 5 menit. tiriskan.

Goreng kentang dengan minyak panas api sedang hingga matang, angkat & tiriskan. Panaskan kembali minyak, goreng kembali kentang hingga kecoklatan. Angkat & tiriskan.

Langkah 6

Goreng kentang dengan minyak panas api sedang hingga matang, angkat & tiriskan. Panaskan kembali minyak, goreng kembali kentang hingga kecoklatan. Angkat & tiriskan.

Saos : tumis bawang putih & bombay hingga harum. Masukkan tomat, masak hingga layu. Masukkan semua sisa bahan saos, masak dengan api kecil hingga mengental.

Langkah 7

Saos : tumis bawang putih & bombay hingga harum. Masukkan tomat, masak hingga layu. Masukkan semua sisa bahan saos, masak dengan api kecil hingga mengental.

Potong-potong steak ayam, sajikan dengan kentang goreng & saos.

Langkah 8

Potong-potong steak ayam, sajikan dengan kentang goreng & saos.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement