Resep Steam Fish

Yummy Official

Yummy Official

4.0

(37 Rating)

45 mnt

Rp 80.000

Porsi 1 orang

Bahan Utama

1 ekor kakap merah

3 siung bawang putih

4 siung bawang merah

2 ruas jahe

1 batang bawang pre

2 sdt kecap asin

2 sdt kecap ikan

1 sdt minyak wijen

2 sdt mirin

1 sdt cuka masak

1 sdt garam

500 ml kaldu

2 sdt lada

Alat & Perlengkapan

Kukusan

Advertisement

Cara Membuat

Marinasi ikan dengan garam dan lada, diamkan selama 10 menit.

Langkah 1

Marinasi ikan dengan garam dan lada, diamkan selama 10 menit.

Tambahkan kaldu, kecap asin, kecap ikan, minyak wijen, mirin, cuka masak, dan garam.

Langkah 2

Tambahkan kaldu, kecap asin, kecap ikan, minyak wijen, mirin, cuka masak, dan garam.

Tambahkan bawang putih iris, bawang merah iris, jahe, bawang pre ke dalam ikan.

Langkah 3

Tambahkan bawang putih iris, bawang merah iris, jahe, bawang pre ke dalam ikan.

Kukus ikan dalam kukusan selama 30 menit hingga matang.

Langkah 4

Kukus ikan dalam kukusan selama 30 menit hingga matang.

Sajikan ikan yang telah dikukus dengan menggunakan kuah dan bawang pre.

Langkah 5

Sajikan ikan yang telah dikukus dengan menggunakan kuah dan bawang pre.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Wid's Kitchen

Wid's Kitchen

Steam Fish

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

#RecookYummy steam fish versi ikan nila chef. Harum jahe, bawang...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Steam Fish

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement