Strawberry Roll Cake #YummyXtraPoint

Resep Strawberry Roll Cake #YummyXtraPoint

nareswari

nareswari

5.0

(1 Rating)

Bolu gulung dengan isian buah strawberry, lembut, enak, segar dan terasa buahnya. Dengan variasi kulit bolu gulung pola tornado.

Bahan Utama

3 butir kuning telur

50 gr minyak

50 ml air

70 gr tepung terigu

3 butir putih telur

60 gr gula pasir

1 sdm air jeruk nipis

1 sdt pasta strawberry

7 buah strawberry ukuran sedang, rendam dalam air garam lalu cuci bersih

5 sdm butter cream

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan oven dengan suhu 160°C-170°C. Campur kuning telur, minyak, air dan tepung, gunakan whisk, aduk hingga rata.

Langkah 1

Panaskan oven dengan suhu 160°C-170°C. Campur kuning telur, minyak, air dan tepung, gunakan whisk, aduk hingga rata.

Mix dengan kecepatan rendah, putih telur, gula dan air jeruk nipis hingga soft peak.

Langkah 2

Mix dengan kecepatan rendah, putih telur, gula dan air jeruk nipis hingga soft peak.

Ambil sedikit adonan putih telur dan tuangkan ke adonan kuning telur, aduk balik hingga rata.

Langkah 3

Ambil sedikit adonan putih telur dan tuangkan ke adonan kuning telur, aduk balik hingga rata.

Ambil 2/3 adonan lalu tuang ke loyang yang sudah dialasi baking paper, yang 1/3 adonan beri pasta strawberry, aduk balik, lalu masukkan ke dalam plastik segitiga.

Langkah 4

Ambil 2/3 adonan lalu tuang ke loyang yang sudah dialasi baking paper, yang 1/3 adonan beri pasta strawberry, aduk balik, lalu masukkan ke dalam plastik segitiga.

Tuang adonan pasta strawberry ke loyang berbentuk garis.

Langkah 5

Tuang adonan pasta strawberry ke loyang berbentuk garis.

Gunakan ujung sendok lebar, beri goresan horizontal dan vertikal.

Langkah 6

Gunakan ujung sendok lebar, beri goresan horizontal dan vertikal.

Panggang selama 23 menit lalu keluarkan dari loyang, biarkan uapnya berkurang lalu kelupas baking paper, biarkan sebentar lalu gulung.

Langkah 7

Panggang selama 23 menit lalu keluarkan dari loyang, biarkan uapnya berkurang lalu kelupas baking paper, biarkan sebentar lalu gulung.

Buka gulungan, beri butter cream dan strawberry, gulung lagi dan padatkan, simpan dalam kulkas supaya set. Lalu potong dan sajikan.

Langkah 8

Buka gulungan, beri butter cream dan strawberry, gulung lagi dan padatkan, simpan dalam kulkas supaya set. Lalu potong dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement