Stup Roti Keju #RabuEkstraPoin

Resep Stup Roti Keju #RabuEkstraPoin

Siti Mudrikah

Siti Mudrikah

5.0

(7 Rating)

Camilan mengenyangkan enak dimakan selagi dingin.

Bahan Utama

4 lembar roti tawar pandan

50 gram keju parut

Secukupnya sprinkle

Bahan Vla:

250 ml susu cair

150 ml santan

1 sachet kental manis vanila

5 sdm gula pasir

1 sdm maizena

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan susu cair, santan, kental manis, gula, dan maizena dalam satu wadah. Aduk sampai larut semua.

Langkah 1

Masukkan susu cair, santan, kental manis, gula, dan maizena dalam satu wadah. Aduk sampai larut semua.

Rebus sampai mendidih. Angkat, biarkan sampai dingin.

Langkah 2

Rebus sampai mendidih. Angkat, biarkan sampai dingin.

Potong roti tawar bentuk segitiga.

Langkah 3

Potong roti tawar bentuk segitiga.

Susun roti tawar dalam wadah, tuangkan vla. Tumpuk dengan roti tawar lagi dan siram vla. Ulangi sampai roti tawar habis.

Langkah 4

Susun roti tawar dalam wadah, tuangkan vla. Tumpuk dengan roti tawar lagi dan siram vla. Ulangi sampai roti tawar habis.

Tambah keju parut dan sprinkle.

Langkah 5

Tambah keju parut dan sprinkle.

Masukkan lemari es selama 1 jam. Sajikan saat dingin.

Langkah 6

Masukkan lemari es selama 1 jam. Sajikan saat dingin.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement