Suir Tongkol Kemangi

Resep Suir Tongkol Kemangi

Cicik Ary

Cicik Ary

5.0

(1 Rating)

Enak yummy.. Ngabisin nasi. Sesuaikan pedasnya dengan selera masing-masing yaa.

Bahan Utama

3 ekor ikan tongkol

4 lembar daun jeruk

1 batang serai, geprek

1 genggam daun kemangi

Garam secukupnya

1/2 sdt gula

1/2 sdt kaldu bubuk

Bumbu Halus :

6 buah cabai merah

4 siung bawang putih

5 siung bawang merah

7 buah cabai rawit

50 ml air

3 sdm minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Kukus ikan tongkol hingga matang. Dinginkan. Buang kepala dan tulang-tulangnya.

Langkah 1

Kukus ikan tongkol hingga matang. Dinginkan. Buang kepala dan tulang-tulangnya.

Suir-suir daging ikannya. Sisihkan.

Langkah 2

Suir-suir daging ikannya. Sisihkan.

Iris halus daun bawang, geprek sereh.

Langkah 3

Iris halus daun bawang, geprek sereh.

Panaskan minyak. Tumis bawang dan bumbu halus hingga wangi.

Langkah 4

Panaskan minyak. Tumis bawang dan bumbu halus hingga wangi.

Masukkan ikan suir. Tambahkan air, garam, gula dan kaldu jamur.

Langkah 5

Masukkan ikan suir. Tambahkan air, garam, gula dan kaldu jamur.

Aduk rata, koreksi rasa. Masukkan daun kemangi.

Langkah 6

Aduk rata, koreksi rasa. Masukkan daun kemangi.

Aduk rata. Masak sebentar saja. Matikan api dan sajikan dengan nasi putih.

Langkah 7

Aduk rata. Masak sebentar saja. Matikan api dan sajikan dengan nasi putih.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement