sup bakso bening

Resep sup bakso bening

Desi Gunawati

Desi Gunawati

4.0

(4 Rating)

bulan September adalah bulan yang mulai memasuki musim hujan,enak rasanya bikin sup yang simple tapi menghangatkan tubuh, disuka dari anak- anak hinggLihat Selengkapnya

Bahan Utama

2 buah wortel

2 buah kentang

5 batang buncis

4 lembar daun kol

1 batang seledri

1 batang daun bawang

2 siung bawang merah iris

2 sdm minyak sayur

3/4 sdt garam

1/4 sdt merica bubuk

1/2 sdt kaldu bubuk

Bawang merah goreng secukupnya untuk taburan

1500 ml air

10 buah bakso ikan

Alat & Perlengkapan

Kompor

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bawang merah hingga harum, lalu masukkan air.

Langkah 1

Tumis bawang merah hingga harum, lalu masukkan air.

Kemudian masukkan wortel.

Langkah 2

Kemudian masukkan wortel.

Masukkan kentang, diamkan hingga wortel dan kentang 1/2 matang.

Langkah 3

Masukkan kentang, diamkan hingga wortel dan kentang 1/2 matang.

Kemudian masukkan bakso.

Langkah 4

Kemudian masukkan bakso.

Masukkan tomat dan buncis, beri garam, merica bubuk dan juga kaldu bubuk.

Langkah 5

Masukkan tomat dan buncis, beri garam, merica bubuk dan juga kaldu bubuk.

Masukkan daun kol, daun bawang dan daun seledri. Aduk-aduk dan cicipi rasanya, dan masak sebentar saja. Matikan kompor dan siap disajikan.

Langkah 6

Masukkan daun kol, daun bawang dan daun seledri. Aduk-aduk dan cicipi rasanya, dan masak sebentar saja. Matikan kompor dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Nica ardina rahma

Nica ardina rahma

sup bakso bening

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Ini dia salah satu resep andalan harian ku,buat nya praktis dan ...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

sup bakso bening

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement