Sup Jagung Mpasi

Resep Sup Jagung Mpasi

Wid's Kitchen

Wid's Kitchen

5.0

(2 Rating)

Sup jagung MPASI 12 bulan ini enak dan simpel dengan ayam, jagung manis, wortel yang banyak tersedia di warung dekat rumah. Tambahkan bubur/nasi tim dLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 buah jagung manis, sisir

1/2 buah wortel, potong dadu kecil

50 gr ayam, cincang

1 butir telur, kocok lepas

2 buah bawang putih, cincang halus

Merica bubuk secukupnya

Pala bubuk secukupnya

Kaldu jamur secukupnya

Gula dan garam secukupnya

2 sdm maizena untuk pengental

Irisan sledri dan daun bawang secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bawang putih, ayam cincang, potongan wortel dan jagung sisir. Kemudian tumis bawang putih sampai harum.

Langkah 1

Siapkan bawang putih, ayam cincang, potongan wortel dan jagung sisir. Kemudian tumis bawang putih sampai harum.

Lalu masukan ayam hingga berubah warna. Masukan air secukupnya dan biarkan mendidih.

Langkah 2

Lalu masukan ayam hingga berubah warna. Masukan air secukupnya dan biarkan mendidih.

Tambahkan jagung, wortel, merica, pala, garam, gula, kaldu jamur. Masak hingga matang.

Langkah 3

Tambahkan jagung, wortel, merica, pala, garam, gula, kaldu jamur. Masak hingga matang.

Masukan kocokan telur kedalam sup mendidih. Aduk perlahan sehingga terbentuk butiran telur.

Langkah 4

Masukan kocokan telur kedalam sup mendidih. Aduk perlahan sehingga terbentuk butiran telur.

Kentalkan dengan larutan maizena, tes rasa lalu taburkan irisan sledri dan daun bawang. Sajikan hangat.

Langkah 5

Kentalkan dengan larutan maizena, tes rasa lalu taburkan irisan sledri dan daun bawang. Sajikan hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement