Sushi Mango Sticky Rice #JagoMasakMinggu5Periode3

Resep Sushi Mango Sticky Rice #JagoMasakMinggu5Periode3

Selvi Maryani

Selvi Maryani

5.0

(1 Rating)

Enak, manis dan gurih.

Bahan Utama

Bahan Ketan :

100 gram beras ketan

150 ml santan cair

½ sdt garam

Bahan Saus :

100 ml santan cair

5 sdm gula pasir

½ sdt garam

1 sdm tepung maizena

50 ml air

Bahan Pelengkap :

1 buah mangga harumanis

Wijen secukupnya

Alat & Perlengkapan

Piring

Wajan

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan garam dan santan. Cuci bersih beras, lalu rendam selama 1 jam.

Langkah 1

Siapkan garam dan santan. Cuci bersih beras, lalu rendam selama 1 jam.

Masukkan beras ke dalam wadah rice cooker. Tambahkan garam dan santan. Masak sampai beras ketan matang sekitar 25-30 menit.

Langkah 2

Masukkan beras ke dalam wadah rice cooker. Tambahkan garam dan santan. Masak sampai beras ketan matang sekitar 25-30 menit.

Siapkan bahan untuk membuat saus. Untuk tepung maizena, dilarutkan terlebih dahulu dengan air.

Langkah 3

Siapkan bahan untuk membuat saus. Untuk tepung maizena, dilarutkan terlebih dahulu dengan air.

Masukkan semua bahan dalam wajan. Masak sampai matang mengental sambil diaduk terus.

Langkah 4

Masukkan semua bahan dalam wajan. Masak sampai matang mengental sambil diaduk terus.

Beras ketan yang sudah matang. Angkat dan dinginkan kurang lebih 5 menit. Lalu bentuk bulat memanjang (sesuai selera). Siapkan juga beberapa potong buah mangga dan wijen.

Langkah 5

Beras ketan yang sudah matang. Angkat dan dinginkan kurang lebih 5 menit. Lalu bentuk bulat memanjang (sesuai selera). Siapkan juga beberapa potong buah mangga dan wijen.

Tata dalam piring. Beri potongan buah mangga dan beri taburan wijen secukupnya. Siapkan juga saus untuk cocolan agar lebih gurih dan yummy.

Langkah 6

Tata dalam piring. Beri potongan buah mangga dan beri taburan wijen secukupnya. Siapkan juga saus untuk cocolan agar lebih gurih dan yummy.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement