Suyuk Gomtang

Resep Suyuk Gomtang

Hana Arnin

Hana Arnin

5.0

(1 Rating)

Sup bening dari kaldu tulang sapi dengan irisan daging ala korea.

Bahan Utama

300 gr daging sapi tanpa lemak

1 buah tulang dengkul sapi

2 batang daun bawang, rajang halus

1 buah bawang bombay

5 buah bawang putih

1 ruas jempol jahe

1800 ml air

Secukupnya garam

Secukupnya lada bubuk

3 batang daun bawang cung, iris halus

Advertisement

Cara Membuat

Rebus tulang sapi sampai mendidih. Angkat dan cuci kembali tulang sapi. Air rebusan pertama dibuang saja.

Langkah 1

Rebus tulang sapi sampai mendidih. Angkat dan cuci kembali tulang sapi. Air rebusan pertama dibuang saja.

Rebus kembali tulang sapi dengan 1800 ml air dengan api sedang. Setelah mendidih kecilkan apinya. Masak selama 3 jam. Setelah 1 jam pertama selesai masukkan daun bawang, bawang bombay, bawang putih dan jahe. Masukkan daging.

Langkah 2

Rebus kembali tulang sapi dengan 1800 ml air dengan api sedang. Setelah mendidih kecilkan apinya. Masak selama 3 jam. Setelah 1 jam pertama selesai masukkan daun bawang, bawang bombay, bawang putih dan jahe. Masukkan daging.

Lanjutkan memasak. Setelah 1 jam kedua, angkat dagingnya biarkan sampai dingin, baru iris tipis.

Langkah 3

Lanjutkan memasak. Setelah 1 jam kedua, angkat dagingnya biarkan sampai dingin, baru iris tipis.

Setelah genap 3 jam perebusan matikan api sebentar, saring kuahnya dan buang ampasnya.

Langkah 4

Setelah genap 3 jam perebusan matikan api sebentar, saring kuahnya dan buang ampasnya.

Kembalikan tulang dan kuah yang sudah bersih kedalam panci. Bumbui garam dan lada bubuk. Masak dengan api sedang cenderung kecil.

Langkah 5

Kembalikan tulang dan kuah yang sudah bersih kedalam panci. Bumbui garam dan lada bubuk. Masak dengan api sedang cenderung kecil.

Setelah mendidih masukkan daging iris dan rebus 30 menit. Cek rasa. Terakhir masukkan irisan daun bawang cung.

Langkah 6

Setelah mendidih masukkan daging iris dan rebus 30 menit. Cek rasa. Terakhir masukkan irisan daun bawang cung.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement