Tahu Aci

Resep Tahu Aci

Lestari 0120

Lestari 0120

5.0

(1 Rating)

Tahu aci rasanya gurih, kenyal, dan bikin nagih, apalagi kalau dimakan hangat-hangat dengan sambal atau cabai rawit. Cocok banget buat ngemil santai! Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

12 Buah Tahu Coklat

50 gr Tepung Terigu

150 gr Tepung Tapioka

3 Batang Daun Bawang

2 Siung Bawang Putih

1/4 sdt Lada Bulat

1/2 sdt Kaldu Bubuk

1/2 sdt Garam

1/4 sdt penyedap rasa

Cara Membuat

Siapkan mangkuk masukkan tepung terigu, tepung tapioka, daun bawang yang sudah diiris-iris, bawang putih dan lada bulat yang sudah dihaluskan. Tambahkan kaldu bubuk, garam, dan penyedap rasa.

Langkah 1

Siapkan mangkuk masukkan tepung terigu, tepung tapioka, daun bawang yang sudah diiris-iris, bawang putih dan lada bulat yang sudah dihaluskan. Tambahkan kaldu bubuk, garam, dan penyedap rasa.

Lalu campurkan air panas sedikit demi sedikit sampai adonan tercampur.

Langkah 2

Lalu campurkan air panas sedikit demi sedikit sampai adonan tercampur.

Belah tengah tahu coklat kemudian masukkan adonan aci sesuai selera.

Langkah 3

Belah tengah tahu coklat kemudian masukkan adonan aci sesuai selera.

Lalu goreng hingga matang dan kuning kecokelatan.

Langkah 4

Lalu goreng hingga matang dan kuning kecokelatan.

Tahu aci siap dinikmati.

Langkah 5

Tahu aci siap dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait