Sisca ❤️Masakan Kampung❤️
5.0
(2 Rating)
Resep masakan rumahan sederhana, ekonomis, mudah dan enak
Bahan Celupan:
Secukupnya air es
Piring
Piring Saji
Advertisement
Langkah 1
Dalam sebuah wadah, masukkan semua bahan bakso.
Langkah 2
Aduk hingga tercampur rata.
Langkah 3
Lalu bentuk adonan bakso menjadi bulatan-bulatan kecil.
Langkah 4
Didihkan air panas, beri sedikit minyak goreng agar bakso tidak menempel satu sama lain. Rebus adonan bakso hingga mengapung. Angkat.
Langkah 5
Siapkan wadah yang berisi air es. Bakso yang baru diangkat langsung di masukan ke air es agar bakso tidak hancur. Setelah beberapa saat angkat dan tiriskan.
Langkah 6
Bahan celupan: dalam sebuah mangkuk masukkan terigu dan beri sejumput garam, lalu tuang air es, aduk hingga adonan celupan mengental. Siapkan juga tepung panirnya. Celupkan bakso ke dalam bahan celupan lalu gulingkan di tepung panir.
Langkah 7
Panaskan minyak. Goreng bakso hingga matang/berwarna kuning keemasan. Angkat, tiriskan.
Langkah 8
Simpan bakso di atas piring saji. Tahu bakso crispy siap dihidangkan. Lengkapi dengan saus sambal dan mayonaise.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement