Tahu Bihun Goreng

Resep Tahu Bihun Goreng

Azsha Ramadhani

Azsha Ramadhani

5.0

(1 Rating)

Simpel dan favorit anak-anak juga.

Bahan Utama

1 keping kecil bihun

5 kotak tahu putih

1 butir telur

4 sdm tepung terigu

2 helai daun bawang, iris

1 buah wortel, serut

Secukupnya garam

1/4 sdt lada bubuk

1/2 sdt kaldu bubuk

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan tahu menggunakan garpu, sisihkan.

Langkah 1

Haluskan tahu menggunakan garpu, sisihkan.

Rebus bihun sampai lunak, tiriskan airnya.

Langkah 2

Rebus bihun sampai lunak, tiriskan airnya.

Campur tahu, bihun, telur, tepung terigu, wortel, daun bawang, garam, lada, dan kaldu bubuk. Aduk sampai tercampur rata.

Langkah 3

Campur tahu, bihun, telur, tepung terigu, wortel, daun bawang, garam, lada, dan kaldu bubuk. Aduk sampai tercampur rata.

Siapkan wadah tahan panas, olesi tipis dengan minyak. Tuang adonan lalu kukus sampai matang.

Langkah 4

Siapkan wadah tahan panas, olesi tipis dengan minyak. Tuang adonan lalu kukus sampai matang.

Setelah matang, angkat, tunggu dingin lalu potong-potong sesuai selera.

Langkah 5

Setelah matang, angkat, tunggu dingin lalu potong-potong sesuai selera.

Goreng di minyak panas sampai kering keemasan, tiriskan.

Langkah 6

Goreng di minyak panas sampai kering keemasan, tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement