Tahu Dangdut #JagoMasakMinggu7

Resep Tahu Dangdut #JagoMasakMinggu7

Neng Titoh Siti Hapsoh

Neng Titoh Siti Hapsoh

5.0

(0 Rating)

Makanan yang wajib pake cabe, biar pedesnya nampol

Bahan Utama

5 buah tahu putih, iris tipis

Minyak untuk menggoreng

Bahan saus dangdut:

3 buah cabe rawit

3 siung bawang putih

3 sdm kecap manis

1 sdm saus tiram

5 buah cabe keriting, Iris

Garam secukupnya

Gula secukupnya

1/2 sdt Kaldu bubuk

1/2 sdt lada bubuk

1 sdt maizena, larutkan dengan sedikit air

100 ml air

1 batang daun bawang, iris

Advertisement

Cara Membuat

Goreng tahu hingga berkulit. Angkat, lalu potong segitiga

Langkah 1

Goreng tahu hingga berkulit. Angkat, lalu potong segitiga

Tumbuk halus cabe rawit dan bawang putih

Langkah 2

Tumbuk halus cabe rawit dan bawang putih

Panaskan minyak, tumis bumbu halus.

Langkah 3

Panaskan minyak, tumis bumbu halus.

Tambahkan Kecap manis, saus tiram, garam, gula, lada halus, larutan maizena, dan air

Langkah 4

Tambahkan Kecap manis, saus tiram, garam, gula, lada halus, larutan maizena, dan air

Masukkan Cabe keriting. Aduk rata

Langkah 5

Masukkan Cabe keriting. Aduk rata

Masukkan Tahu gorengnya, tambahkan daun bawang, lalu masak hingga tahu terbalut bumbu merata

Langkah 6

Masukkan Tahu gorengnya, tambahkan daun bawang, lalu masak hingga tahu terbalut bumbu merata

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement