Tahu Katsu

Resep Tahu Katsu

Riska Wijaya

Riska Wijaya

4.0

(20 Rating)

Olahan tahu yang mudah di buat dan rasanya enak. Selamat mencoba!

Bahan Utama

300 gram tahu putih

6 sdm tepung terigu

2 siung bawang putih, haluskan

½ sdt merica bubuk

½ sdt kaldu bubuk

Garam secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Bahan Pelapis :

1 butir telur, kocok lepas

2 sdm tepung terigu

Tepung panir secukupnya

Alat & Perlengkapan

Garpu

Advertisement

Cara Membuat

Hancurkan tahu dengan garpu.

Langkah 1

Hancurkan tahu dengan garpu.

Lalu tambahkan tepung terigu, bawang putih, merica bubuk, kaldu bubuk dan garam. Aduk hingga tercampur rata.

Langkah 2

Lalu tambahkan tepung terigu, bawang putih, merica bubuk, kaldu bubuk dan garam. Aduk hingga tercampur rata.

Ambil secukupnya adonan, bentuk bulat lalu pipihkan.

Langkah 3

Ambil secukupnya adonan, bentuk bulat lalu pipihkan.

Kemudian gulingkan ke pelapis tepung terigu.

Langkah 4

Kemudian gulingkan ke pelapis tepung terigu.

Lalu celupkan ke kocokan telur.

Langkah 5

Lalu celupkan ke kocokan telur.

Dan gulingkan ke tepung panir hingga terbalut rata.

Langkah 6

Dan gulingkan ke tepung panir hingga terbalut rata.

Setelah itu, goreng dalam minyak panas hingga kedua sisinya matang, tiriskan.

Langkah 7

Setelah itu, goreng dalam minyak panas hingga kedua sisinya matang, tiriskan.

Lalu potong-potong dan sajikan dengan saus dan mayonaise.

Langkah 8

Lalu potong-potong dan sajikan dengan saus dan mayonaise.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Sarah Kaalimataw

Sarah Kaalimataw

Tahu Katsu

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Hallo chef, coba untuk pertama kalinya buat katsu tahu. Enak ban...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Tahu Katsu

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement