Tahu Walik Kukus

Resep Tahu Walik Kukus

Laila Dawud

Laila Dawud

5.0

(1 Rating)

Inspirasi menu suguhan saat lebaran

Bahan Utama

200 gr tahu putih

Bahan Adonan :

150 gr daging sapi

50 gr putih telur

2 sdm bawang putih goreng

100 gr es batu

150 gr tepung tapioka

½ sdt kaldu jamur

1 sdt garam

Lada bubuk secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Giling daging dan putih telur terlebih dahulu.

Langkah 1

Giling daging dan putih telur terlebih dahulu.

Masukkan semua bahan adonan menjadi satu.

Langkah 2

Masukkan semua bahan adonan menjadi satu.

Giling kembali hingga halus menjadi adonan.

Langkah 3

Giling kembali hingga halus menjadi adonan.

Goreng tahu hingga berkulit lalu belah menjadi dua dan balik tahu.

Langkah 4

Goreng tahu hingga berkulit lalu belah menjadi dua dan balik tahu.

Letakkan adonan pada tahu dibagian yang berkulit, lakukan hingga adonan habis.

Langkah 5

Letakkan adonan pada tahu dibagian yang berkulit, lakukan hingga adonan habis.

Panaskan pengukusan masukkan tahu dan kukus selama 15 menit hingga matang. Tahu walik Kukus siap disajikan dengan saus kesukaan.

Langkah 6

Panaskan pengukusan masukkan tahu dan kukus selama 15 menit hingga matang. Tahu walik Kukus siap disajikan dengan saus kesukaan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement