Tamagoyaki

Tamagoyaki

Yenyi Tan

Yenyi Tan

5.0

(4 Rating)

Manis dan gurih .

Bahan Utama

4 butir telur

4 sendok susu UHT

1/4 sdt garam

3 sdm gula

sedikit merica

Cara Memasak

Masukkan telur, susu, garam, lada dan gula.

Step 1

Masukkan telur, susu, garam, lada dan gula.

Kocok telur sampai tercampur rata.

Step 2

Kocok telur sampai tercampur rata.

Goreng telur di api kecil.

Step 3

Goreng telur di api kecil.

Jika sudah setengah matang, gulung telur tersebut .

Step 4

Jika sudah setengah matang, gulung telur tersebut .

lakukan berulang sampai telur tersebut habis.

Step 5

lakukan berulang sampai telur tersebut habis.

Setelah itu siap disajikan .

Step 6

Setelah itu siap disajikan .

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Wati Wartini

Wati Wartini

Telur Dadar #YummyXtraPointsMei

Telur Dadar #YummyXtraPointsMei

(5.0)

20 mnt

39

Advertisement