Telur Bumbu Lapis

Resep Telur Bumbu Lapis

Hana Arnin

Hana Arnin

5.0

(1 Rating)

Masakan enak ala anak kost.

Bahan Utama

5 butir telur

1.5 sdm kecap manis

200 ml air

Garam secukupnya

Gula pasir secukupnya

Kaldu bubuk secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Bahan bumbu

3 siung bawang putih

5 siung bawang merah

5 butir kemiri

1 buah cabe merah

3 buah cabe rawit

1/2 ruas jari jahe

1/4 sdt merica butiran

1 iris biji pala

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan semua bahan bumbu. Ulek sampai halus.

Langkah 1

Siapkan semua bahan bumbu. Ulek sampai halus.

Rebus telur sampai matang, kupas.

Langkah 2

Rebus telur sampai matang, kupas.

Panaskan minyak, tumis bumbu halus sampai matang dan wangi.

Langkah 3

Panaskan minyak, tumis bumbu halus sampai matang dan wangi.

Masukkan telur dan kecap manis, aduk-aduk sebentar.

Langkah 4

Masukkan telur dan kecap manis, aduk-aduk sebentar.

Tuang air. Bumbui garam, gula dan kaldu bubuk. Masak sampai mengental. Cek rasa dan matikan api.

Langkah 5

Tuang air. Bumbui garam, gula dan kaldu bubuk. Masak sampai mengental. Cek rasa dan matikan api.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Astri Anjarwati

Astri Anjarwati

Telur Bumbu Lapis

Pembuatan Resep

Sedang

Penilaian Resep

Enak

Terimakasih mba resepnya 😘

Sumber Resep

Telur Bumbu Lapis

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement