Telur Dadar Gulung

Resep Telur Dadar Gulung

Munawarah

Munawarah

5.0

(1 Rating)

Katanya sih ini telur gulung ala Korea gitu.

Bahan Utama

1 buah wortel

5 butir telur

2 batang daun bawang

1 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

1/4 sdt merica bubuk

minyak goreng secukupnya

Alat & Perlengkapan

Sendok

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Potong dadu kecil wortel dan iris daun bawang.

Langkah 1

Potong dadu kecil wortel dan iris daun bawang.

Kocok telur bersama garam, kaldu bubuk serta merica.

Langkah 2

Kocok telur bersama garam, kaldu bubuk serta merica.

Tambahkan wortel dan daun bawang, aduk hingga rata.

Langkah 3

Tambahkan wortel dan daun bawang, aduk hingga rata.

Panaskan teflon dengan sedikit minyak, kemudian tuang telur sebanyak satu sendok makan. Jika telur mulai terlihat matang, segera gulung dan sisihkan ke arah pinggir teflon.

Langkah 4

Panaskan teflon dengan sedikit minyak, kemudian tuang telur sebanyak satu sendok makan. Jika telur mulai terlihat matang, segera gulung dan sisihkan ke arah pinggir teflon.

Tuang lagi telur dengan banyak yang sama seperti langkah diatas, gulung kembali lalu ulangi sampai telur habis.

Langkah 5

Tuang lagi telur dengan banyak yang sama seperti langkah diatas, gulung kembali lalu ulangi sampai telur habis.

Jika telur sudah matang, angkat dan tunggu hangat lalu potong-potong sesuai selera dan siap dinikmati.

Langkah 6

Jika telur sudah matang, angkat dan tunggu hangat lalu potong-potong sesuai selera dan siap dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement