Telur Dadar Spanyol

Resep Telur Dadar Spanyol

laily puspitasari

laily puspitasari

5.0

(1 Rating)

Enak dan mudah dibuat. Recook dari mbak Agie.

Bahan Utama

4 butir telur

1 buah kentang ukuran sedang

¼ buah bawang bombay

½ sdt kaldu jamur

Sejumput garam

Sejumput merica bubuk

Advertisement

Cara Membuat

Kupas dan iris tipis kentang. Iris kasar bawang bombay.

Langkah 1

Kupas dan iris tipis kentang. Iris kasar bawang bombay.

Tumis bawang bombay dan kentang sampai harum dan matang. Matikan kompor.

Langkah 2

Tumis bawang bombay dan kentang sampai harum dan matang. Matikan kompor.

Kocok telur, kaldu jamur, garam, dan merica bubuk sampai rata.

Langkah 3

Kocok telur, kaldu jamur, garam, dan merica bubuk sampai rata.

Masukkan tumisan kentang dan bawang bombay dalam kocokan telur.

Langkah 4

Masukkan tumisan kentang dan bawang bombay dalam kocokan telur.

Panaskan wajan, beri sedikit minyak. Tuang adonan telur, masak telur sampai matang di kedua sisi. Angkat dan sajikan.

Langkah 5

Panaskan wajan, beri sedikit minyak. Tuang adonan telur, masak telur sampai matang di kedua sisi. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement