Telur dan Tahu balado

Resep Telur dan Tahu balado

Miladiyah umami

Miladiyah umami

5.0

(1 Rating)

Biar makan lebih selera .

Bahan Utama

4 butir telur

5 potong tahu

5 butir bawang merah

5 butir bawang putih

2 buah cabe besar

10 bh cabe rawit

Secukupnya minyak untuk menumis

Bahan Penyedap

2 butir kemiri

2 lembar daun jeruk dan 1 lembar daun salam

1 sdt kecap

Secukupnya garam, gula, dan penyedap rasa.

Advertisement

Cara Membuat

Rebus telur terlebih dahulu

Langkah 1

Rebus telur terlebih dahulu

Sambil menunggu telurnya di rebus Goreng tahunya .

Langkah 2

Sambil menunggu telurnya di rebus Goreng tahunya .

Siapkan bumbu bumbunya

Langkah 3

Siapkan bumbu bumbunya

Kemudian d blender atau di ulek sendiri.

Langkah 4

Kemudian d blender atau di ulek sendiri.

Lalu tumis bumbunya sampai hilang bau langunya

Langkah 5

Lalu tumis bumbunya sampai hilang bau langunya

Setelah itu tambahkan air secukupnya

Langkah 6

Setelah itu tambahkan air secukupnya

Kemudian masukkan tahu dan telur

Langkah 7

Kemudian masukkan tahu dan telur

Masak sampai bumbu menyusut dan siap di hidangkan.

Langkah 8

Masak sampai bumbu menyusut dan siap di hidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait