Telur Gabus Tapioka

Resep Telur Gabus Tapioka

Shinta A.N

Shinta A.N

4.0

(11 Rating)

Camilan yang mudah banget cara membuatnya. Anak-anak dijamin suka.

Bahan Utama

250 gram tepung tapioka

2 butir telur

100 gram keju parut

50 gram margarin

1/2 sdt garam

Minyak goreng secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan wadah kemudian kocok telur dan margarin dengan whisk hingga tercampur rata.

Langkah 1

Siapkan wadah kemudian kocok telur dan margarin dengan whisk hingga tercampur rata.

Masukkan keju dan garam. Aduk hingga bertekstur creamy.

Langkah 2

Masukkan keju dan garam. Aduk hingga bertekstur creamy.

Masukkan tepung tapioka sedikit demi sedikit.

Langkah 3

Masukkan tepung tapioka sedikit demi sedikit.

Uleni menggunakan tangan hingga kalis.

Langkah 4

Uleni menggunakan tangan hingga kalis.

Bentuk adonan, lalu celupkan pada minyak goreng yang masih dingin.

Langkah 5

Bentuk adonan, lalu celupkan pada minyak goreng yang masih dingin.

Goreng dengan api sedang. Tunggu hingga adonan naik dan setengah kokoh. Lalu aduk perlahan. Goreng hingga matang. Angkat dan sajikan.

Langkah 6

Goreng dengan api sedang. Tunggu hingga adonan naik dan setengah kokoh. Lalu aduk perlahan. Goreng hingga matang. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement