Telur Sambal Kemangi

Resep Telur Sambal Kemangi

Atik Haryono

Atik Haryono

5.0

(1 Rating)

Walau hanya telur rebus, bisa menghabiskan banyak nasi loh.

Bahan Utama

3 butir telur ayam

Minyak goreng secukupnya

Bahan sambal

1 genggam daun kemangi

4 siung bawang merah

3 siung bawang putih

2 batang daun bawang prei

5 buah cabe rawit merah

Bumbu Lainnya

Garam secukupnya

1 sdt gula pasir

Kaldu jamur secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Rebus telur selama 5 menit. Segera angkat dan kupas agar tidak overcook.

Langkah 1

Rebus telur selama 5 menit. Segera angkat dan kupas agar tidak overcook.

Iris semua bahan sambal kecuali daun kemangi.

Langkah 2

Iris semua bahan sambal kecuali daun kemangi.

Tumis bawang merah dan bawang putih sampai layu harum dan matang.

Langkah 3

Tumis bawang merah dan bawang putih sampai layu harum dan matang.

Lalu masukkan cabe dan daun bawang prei. Jika kurang minyak bisa ditambahkan. Minyak jangan terlalu sedikit.

Langkah 4

Lalu masukkan cabe dan daun bawang prei. Jika kurang minyak bisa ditambahkan. Minyak jangan terlalu sedikit.

Beri garam, gula pasir dan kaldu jamur. Setelah sambal matang, masukkan daun kemangi, aduk sampai layu. Lalu angkat.

Langkah 5

Beri garam, gula pasir dan kaldu jamur. Setelah sambal matang, masukkan daun kemangi, aduk sampai layu. Lalu angkat.

Tuang ke atas telur. Siap disajikan.

Langkah 6

Tuang ke atas telur. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement