Tempe Goreng Kunyit

Resep Tempe Goreng Kunyit

Astri Anjarwati

Astri Anjarwati

5.0

(1 Rating)

Enak, buat menu sarapan pagi ini.

Bahan Utama

120 gr tempe

100 ml air

Bumbu Marinasi:

2 siung bawang putih

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

1/4 sdt ketumbar bubuk

1/2 ruas kunyit

Advertisement

Cara Membuat

Ulek sampai halus bumbu marinasi.

Langkah 1

Ulek sampai halus bumbu marinasi.

Campur bahan marinasi dengan air aduk hingga tercampur rata.

Langkah 2

Campur bahan marinasi dengan air aduk hingga tercampur rata.

Potong-potong tempe kemudian gerat-gerat.

Langkah 3

Potong-potong tempe kemudian gerat-gerat.

Rendam tempe dengan bahan marinasi, diamkan selama 10 menit.

Langkah 4

Rendam tempe dengan bahan marinasi, diamkan selama 10 menit.

Goreng tempe hingga matang.

Langkah 5

Goreng tempe hingga matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement