Tempe kacang panjang pedas

Resep Tempe kacang panjang pedas

arin fath

arin fath

5.0

(1 Rating)

Resep ini recook daei resepnya layli lylyput, rasanya pedas dan enak.. pas untuk makan malam

Bahan Utama

2 papan tempe

7 buah kacang panjang

4 siung bawang merah

3 siung bawang putih

6 buah cabai rawit

2 buah cabai merah besar

2 buah cabai hijau besar

2 sdm kecap manis

1 sdt gula pasir

1/2 sdt garam

100 ml air

Minyak goreng secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Potong potong tempe bentuk dadu

Langkah 1

Potong potong tempe bentuk dadu

Goreng tempe sampai kuning kecoklatan

Langkah 2

Goreng tempe sampai kuning kecoklatan

Cuci bersih kacang panjang dan potong potong

Langkah 3

Cuci bersih kacang panjang dan potong potong

Cuci bersih cabai merah, cabai hijau, cabai rawit, bawang putih, bawang merah lalu iris tipis tipis

Langkah 4

Cuci bersih cabai merah, cabai hijau, cabai rawit, bawang putih, bawang merah lalu iris tipis tipis

Tumis bumbu yang sudah diiris tadi dengan sedikit minyak sampai layu dan harum

Langkah 5

Tumis bumbu yang sudah diiris tadi dengan sedikit minyak sampai layu dan harum

Tambahkan kacang panjang dan aduk rata

Langkah 6

Tambahkan kacang panjang dan aduk rata

Tambahkan gula pasir, garam, kecap manis, air, lalu aduk rata tunggu sampai mendidih

Langkah 7

Tambahkan gula pasir, garam, kecap manis, air, lalu aduk rata tunggu sampai mendidih

Tambahkan tempe, aduk rata lagi dan tunggu sampai bumbu meresap dan air menyusut, baru angkat dan disajikan

Langkah 8

Tambahkan tempe, aduk rata lagi dan tunggu sampai bumbu meresap dan air menyusut, baru angkat dan disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement