Tempe Serundeng #JagoMasakMinggu9Periode2

Resep Tempe Serundeng #JagoMasakMinggu9Periode2

hana_rapunsel

hana_rapunsel

5.0

(1 Rating)

Tempe juga bisa diolah jadi makanan yg nikmat ketika dipadukan kelapa.

Bahan Utama

1/2 papan tempe

1/4 btr kelapa setengah tua, diparut memanjang (sekitar 100-120 gr)

1 sdm gula merah

2 lembar daun salam

Bumbu halus:

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 sdt ketumbar

1 ruas kunyit

1/2 sdt garam

100 ml air

Minyak goreng untuk menumis secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Potong kecil-kecil tempe lalu goreng sampai kering. Sisihkan.

Langkah 1

Potong kecil-kecil tempe lalu goreng sampai kering. Sisihkan.

Ulek sampai halus semua bumbunya.

Langkah 2

Ulek sampai halus semua bumbunya.

Kemudian tumis bersama daun salam hingga harum.

Langkah 3

Kemudian tumis bersama daun salam hingga harum.

Masukkan air dan gula merah. Biarkan sampai gula larut dan air mendidih.

Langkah 4

Masukkan air dan gula merah. Biarkan sampai gula larut dan air mendidih.

Lalu masukkan parutan kelapa, aduk sampai rata

Langkah 5

Lalu masukkan parutan kelapa, aduk sampai rata

Tambahkan tempe goreng aduk rata kembali. Jika kurang manis boleh tambahkan gula pasir.

Langkah 6

Tambahkan tempe goreng aduk rata kembali. Jika kurang manis boleh tambahkan gula pasir.

Masak sampai bahan mengering. Matikan api.

Langkah 7

Masak sampai bahan mengering. Matikan api.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement