Tongkol Tempe Sambal Tomat Bawang

Resep Tongkol Tempe Sambal Tomat Bawang

Vina Harahap

Vina Harahap

5.0

(1 Rating)

Karena menggunakan tomat cukup banyak jadi ini kurang pedas ya,bisa ditambahkan cabe rawit sebagian atau seluruhnya untuk rasa yang lebih pedas...

Bahan Utama

9 ekor ikan tongkol mini, siangi dan beri secukupnya garam dan perasan jeruk nipis

1 papan tempe, di potong dadu

Bumbu Halus :

100 gram tomat merah

50 gram bawang merah

50 gram cabe merah

2 siung bawang putih

Seasoning :

Garam secukupnya

Gula pasir secukupnya

Kaldu bubuk secukupnya

Alat & Perlengkapan

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Goreng tempe dan ikan tongkol hingga matang, sisihkan.

Langkah 1

Goreng tempe dan ikan tongkol hingga matang, sisihkan.

Siapkan bahan bumbu halus.

Langkah 2

Siapkan bahan bumbu halus.

Blender hingga halus.

Langkah 3

Blender hingga halus.

Panaskan secukupnya minyak goreng, masukkan bumbu halus.

Langkah 4

Panaskan secukupnya minyak goreng, masukkan bumbu halus.

Masak hingga aroma tidak langu dan mengeluarkan minyak, sambil di bumbui dengan garam, gula pasir, kaldu bubuk secukupnya.

Langkah 5

Masak hingga aroma tidak langu dan mengeluarkan minyak, sambil di bumbui dengan garam, gula pasir, kaldu bubuk secukupnya.

Koreksi rasa lalu masukkan tongkol dan tempe goreng, aduk rata.

Langkah 6

Koreksi rasa lalu masukkan tongkol dan tempe goreng, aduk rata.

Salin dan sajikan dengan nasi hangat.

Langkah 7

Salin dan sajikan dengan nasi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement