Tumis Buncis Warna Warni #MENUTANGGALTUA

Resep Tumis Buncis Warna Warni #MENUTANGGALTUA

Andini

Andini

5.0

(1 Rating)

Passs banget dimasak di kala tanggal tua 😅 2 in 1 sekali masak udah gak perlu nyambal lagi karena sudah ada potongan cabenya. Kalian WAJIB cobain TumLihat Selengkapnya

Bahan Utama

500 gr buncis

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

11 buah cabai merah kecil

2 butir telur ayam

1 sdt garam (sesuai selera)

1 sdt kaldu jamur (sesuai selera)

1 sdm gula pasir (sesuai selera)

50 ml air mineral

3 sdm minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Potong serong buncis dan sisihkan.

Langkah 1

Potong serong buncis dan sisihkan.

Iris-iris bawang merah dan bawang putih, lalu tumis hingga harum.

Langkah 2

Iris-iris bawang merah dan bawang putih, lalu tumis hingga harum.

Setelah itu masukkan potongan buncis dan potongan cabai, lalu aduk rata terlebih dahulu.

Langkah 3

Setelah itu masukkan potongan buncis dan potongan cabai, lalu aduk rata terlebih dahulu.

Tuang air dan bumbui dengan garam, kaldu jamur, dan gula pasir, lalu aduk rata. Masak sampai sesuai selera kematangan buncisnya.

Langkah 4

Tuang air dan bumbui dengan garam, kaldu jamur, dan gula pasir, lalu aduk rata. Masak sampai sesuai selera kematangan buncisnya.

Cicipi rasanya, kalau sudah pas rasanya baru masukkan telur dan masak. Kemudian aduk rata dan masak sampai set, lalu angkat dan sajikan.

Langkah 5

Cicipi rasanya, kalau sudah pas rasanya baru masukkan telur dan masak. Kemudian aduk rata dan masak sampai set, lalu angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement