Tumis Cumi Asin

Resep Tumis Cumi Asin

khayyo kitchen

khayyo kitchen

5.0

(1 Rating)

Mantulllll

Bahan Utama

100gr cumi asin

15bh cabe ijo iris serong

10bh cabe merah iris serong

4 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1 btg serai geprek

1 lbr daun sam

2 lbr daun jeruk

1 bh tomat ijo potong dadu

50 ml Air

1/2 sdt garam

1/2 sdt Penyedap

Cara Membuat

Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum.

Langkah 1

Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum.

Masukkan serai, daun jeruk dan daun salam tumis sampai harum.

Langkah 2

Masukkan serai, daun jeruk dan daun salam tumis sampai harum.

Masukkan cabe yang diiris.

Langkah 3

Masukkan cabe yang diiris.

Tambahkan tomat ijo.

Langkah 4

Tambahkan tomat ijo.

Masukkan cumi asin yang sudah direndam air panas dan dibersihkan.

Langkah 5

Masukkan cumi asin yang sudah direndam air panas dan dibersihkan.

Tambahkan air.

Langkah 6

Tambahkan air.

Jangan lupa kasih garam dan penyedap masak sampai cumi empuk dan cabe sedikit layu, siap disajikan.

Langkah 7

Jangan lupa kasih garam dan penyedap masak sampai cumi empuk dan cabe sedikit layu, siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait