Tumis Daging Bumbu Kalasan

Resep Tumis Daging Bumbu Kalasan

Anif Agustina

Anif Agustina

5.0

(1 Rating)

Masak simple dan gabpake ribet, tinggal cemplung ceplung jadi deh, dengan catatan dagingnya sudah di rebus yaa .

Bahan Utama

200 gr daging sapi

1/2 sachet bumbu instan kalasan (me pake kobe)

1 sdm saus tiram

1 sdm kecap manis

1 sdt gula pasir (selera)

1/2 siung bawang bombay iris

2 siung bawang putih cincang

3 sdm minyak goreng untuk menumis

1 batang daun bawang

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum

Langkah 1

Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum

Masukkan daging rebus yang sudah diiris

Langkah 2

Masukkan daging rebus yang sudah diiris

Masukkan bumbu instan kalasan , gila pasir, saus tiram dan kecap manis

Langkah 3

Masukkan bumbu instan kalasan , gila pasir, saus tiram dan kecap manis

Tambahkan air, masak sampai bumbu meresap dan matang, koreksi rasa.

Langkah 4

Tambahkan air, masak sampai bumbu meresap dan matang, koreksi rasa.

Sebelum diangkat, masukkan daun bawang, aduk rata lalu angkat dan sajikan

Langkah 5

Sebelum diangkat, masukkan daun bawang, aduk rata lalu angkat dan sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement