Resep Tumis Jamur Kancing

Yummy Official

Yummy Official

4.0

(230 Rating)

15 mnt

Rp 20.000

Tanpa Babi

Porsi 4-5 orang

Bahan Utama

250 gr jamur kancing, bagi 4

3 buah cabai merah, iris

4 siung bawang putiih, iris

3 siung bawang merah, iris

2 batang bawang daun, potong

1 sdm saus tiram

1 sdt kecap asin

1 sdm gula

50 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan minyak kemudian tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Langkah 1

Panaskan minyak kemudian tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Masukkan potongan cabai dan jamur. Aduk merata.

Langkah 2

Masukkan potongan cabai dan jamur. Aduk merata.

Masukkan saus tiram, kecap asin, gula, dan merica. Aduk merata.

Langkah 3

Masukkan saus tiram, kecap asin, gula, dan merica. Aduk merata.

Beri sedikit air, masak hingga kuah mengental.

Langkah 4

Beri sedikit air, masak hingga kuah mengental.

Sajikan.

Langkah 5

Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Fatia Suhandiarti

Fatia Suhandiarti

Tumis Jamur Kancing

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak Banget

di tambahkan cabe rasanya jadi manis pedas

Sumber Resep

Tumis Jamur Kancing

Eli Yana

Eli Yana

Tumis Jamur Kancing

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak Banget

Hallo chef recook tumisan nya ya saya tambahin bayam,masak cepat...Lihat selengkapnya

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement