Tumis Jamur Merang

Resep Tumis Jamur Merang

Elsa Lorensa

Elsa Lorensa

5.0

(0 Rating)

Kesukaan keluarga untuk sarapan.

Bahan Utama

400 gr jamur merang

3 siung bawang putih

2 siung bawang merah

1 buah temu kunci ukuran jari manis (5gr)

Daun kemangi secukupnya

1 sdt kaldu sapi

1 sdt garam

1 sdt gula

150 ml

3 sdm minyak goreng

Alat & Perlengkapan

Kompor

Wajan

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih jamur merang lalu iris.

Langkah 1

Cuci bersih jamur merang lalu iris.

Cuci bersih bawang putih, merah, temu kunci dan daun kemangi. Lalu iris bawang putih dan bawang merah.

Langkah 2

Cuci bersih bawang putih, merah, temu kunci dan daun kemangi. Lalu iris bawang putih dan bawang merah.

Panaskan wajan menggunakan api sedang. tuangkan 3 sdm minyak goreng lalu masukkan bawang putih, bawang merah dan temu kunci.

Langkah 3

Panaskan wajan menggunakan api sedang. tuangkan 3 sdm minyak goreng lalu masukkan bawang putih, bawang merah dan temu kunci.

Setelah tercium harum, masukkan juga jamur merang. di aduk hingga jamur mulai agak matang.

Langkah 4

Setelah tercium harum, masukkan juga jamur merang. di aduk hingga jamur mulai agak matang.

Tuangkan air. lalu tetap di aduk ya. Lakukan tes rasa. jika belum sesuai selera bisa tambahkan penyedap rasa.

Langkah 5

Tuangkan air. lalu tetap di aduk ya. Lakukan tes rasa. jika belum sesuai selera bisa tambahkan penyedap rasa.

Ketika air yang dicampurkan mendidih tambahkan daun kemangi di atasnya. dan langsung matikan kompor.

Langkah 6

Ketika air yang dicampurkan mendidih tambahkan daun kemangi di atasnya. dan langsung matikan kompor.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement