Tumis Jamur Tiram

Resep Tumis Jamur Tiram

Dian Nurlaili

Dian Nurlaili

5.0

(1 Rating)

Jamur tiram ini dibuat makanan apa saja tetep enak, dulu waktu saya kecil belum pernah makan jamur, eh sekarang ternyata lagi booming, dibuat kripik dLihat Selengkapnya

Bahan Utama

100 ml minyak goreng

4 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 cm jahe

10 buah cabai rawit

500 gr jamur tiram

100 ml air

1 buah wortel

1/2 sdt garam

1/2 sdt penyedap rasa

1 sdt gula pasir

100 gr ayam

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih jamur.

Langkah 1

Cuci bersih jamur.

Iris korek api wortel dan iris tipis bawang merah, bawang putih, dan cabai rawit.

Langkah 2

Iris korek api wortel dan iris tipis bawang merah, bawang putih, dan cabai rawit.

Tumis bawang merah, bawang putih, dan cabai.

Langkah 3

Tumis bawang merah, bawang putih, dan cabai.

Kemudian masukkan ayam.

Langkah 4

Kemudian masukkan ayam.

Masukkan wortel dan tambahkan air.

Langkah 5

Masukkan wortel dan tambahkan air.

Masukkan jamur, lalu aduk-aduk sampai jamur layu.

Langkah 6

Masukkan jamur, lalu aduk-aduk sampai jamur layu.

Kemudian tambahkan gula pasir, garam, dan penyedap rasa. Lalu sajikan tumisan jamur tiram selagi masih hangat.

Langkah 7

Kemudian tambahkan gula pasir, garam, dan penyedap rasa. Lalu sajikan tumisan jamur tiram selagi masih hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement