Tumis "kikil Tahu"

Resep Tumis "kikil Tahu"

Indi Eve

Indi Eve

5.0

(1 Rating)

#ResepIndi

Bahan Utama

1/2 kg kikil sapi

5 tahu

100 ml air

Bumbu

3 cabai hijau

2 cabai merah

3 bawang merah

2 bawang putih

tomat

1 sdt garam halus

1/2 sdt gula

1/2 sdt masako

Advertisement

Cara Membuat

rebus kikil sampai empuk

Langkah 1

rebus kikil sampai empuk

potong tahu dan goreng

Langkah 2

potong tahu dan goreng

iris semua bumbu

Langkah 3

iris semua bumbu

potong kikil rebus dan remas2  dengan 2 sdm garam lalu bilas

Langkah 4

potong kikil rebus dan remas2 dengan 2 sdm garam lalu bilas

tumis bumbu hingga harum, lalu tambahkan air garam gula dan penyedap.

Langkah 5

tumis bumbu hingga harum, lalu tambahkan air garam gula dan penyedap.

masukkan kikil dan tahu, masak dgn api kecil ± 2 menit.koreksi rasa..matikan api

Langkah 6

masukkan kikil dan tahu, masak dgn api kecil ± 2 menit.koreksi rasa..matikan api

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement