Tumis Kubis Telur

Resep Tumis Kubis Telur

Nurwanida

Nurwanida

5.0

(1 Rating)

Sajian lauk sekaligus sayuran dalam satu menu ini sangat praktis dan nikmat. Hasil recook editorial Yummy.

Bahan Utama

1butir telur ayam, kocok lepas

4butir bawang merah

3siung bawang putih

100gr kubis, iris

100gr taoge

1batang daun bawang, iris serong

5buah tomat ceri, saya 1buah tomat sedang, iris

2buah, cabe merah, iris

2sdm saus tiram

Secukupnya gula pasir

Secukupnya kaldu jamur

Secukupnya lada bubuk

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan minyak secukupnya.masukkan telur, buat orak arik sampai matang.

Langkah 1

Panaskan minyak secukupnya.masukkan telur, buat orak arik sampai matang.

Masukkan bawang merah, bawang putih, cabe mwrah dan tomat. Masak hingga bumbu harum dan 1/2layu.

Langkah 2

Masukkan bawang merah, bawang putih, cabe mwrah dan tomat. Masak hingga bumbu harum dan 1/2layu.

Besarkan api, masukkan kubis dan taoge aduk rata taoge .

Langkah 3

Besarkan api, masukkan kubis dan taoge aduk rata taoge .

Masukkan juga daun bawang aduk rata.

Langkah 4

Masukkan juga daun bawang aduk rata.

Bumbui dengan saus tiram, gula pasir, kaldu jamur dan lada. Aduk rata dan cek rasa sampai pas. Masak hingga sayuran menjadi lebih terang. Angkat.siap disajikan.

Langkah 5

Bumbui dengan saus tiram, gula pasir, kaldu jamur dan lada. Aduk rata dan cek rasa sampai pas. Masak hingga sayuran menjadi lebih terang. Angkat.siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement