Tumis Pakcoy Jamur Tiram

Resep Tumis Pakcoy Jamur Tiram

aini

aini

5.0

(1 Rating)

Enak! yuk dicoba!

Bahan Utama

100 gram pakcoy

200 gram jamur tiram

200 ml air

Bahan bumbu

3 siung bawang merah

2 siung bawang putih

Seruas bawang bombay

1 batang daun bawang

1/4 sdt garam

1/4 sdt gula

1/4 sdt kaldu jamur

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan bawanganan iris tipis.

Langkah 1

Siapkan bahan bawanganan iris tipis.

Tumis hingga layu.

Langkah 2

Tumis hingga layu.

Potong jamur tiram dan cuci bersih.

Langkah 3

Potong jamur tiram dan cuci bersih.

Tambahkan daun bawang.

Langkah 4

Tambahkan daun bawang.

Masukkan jamur dan air.

Langkah 5

Masukkan jamur dan air.

Masukkan pakcoy.

Langkah 6

Masukkan pakcoy.

Beri garam, gula, kaldu jamur aduk merata masak selama 7 menit saja.

Langkah 7

Beri garam, gula, kaldu jamur aduk merata masak selama 7 menit saja.

Siap di sajikan.

Langkah 8

Siap di sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement