Tumis Petai Ikan Layar

Resep Tumis Petai Ikan Layar

Nila Iswahyudi

Nila Iswahyudi

5.0

(5 Rating)

Gurih pedasnya bikin nagih.

Bahan Utama

3 ekor ikan layar, cuci bersih

3 papan petai, kupas, cuci dan belah 2 bagian

15 buah bawang merah, iris tipis

9 siung bawang putih, iris tipis

3 buah cabai merah, potong serong tipis

17 buah cabai rawit merah, potong serong

2 buah tomat hijau, potong dadu kecil

3 sdm kecap manis

Gula secukupnya

Air secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Garam secukupnya

Merica secukupnya

Kaldu jamur secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Goreng ikan hingga kering, lalu suwir-suwir dan sisihkan terlebih dahulu.

Langkah 1

Goreng ikan hingga kering, lalu suwir-suwir dan sisihkan terlebih dahulu.

Panaskan secukupnya minyak, masukkan bawang merah, bawang putih, petai, cabai merah besar, dan cabai rawit merah. Tumis hingga layu dan sedikit kering.

Langkah 2

Panaskan secukupnya minyak, masukkan bawang merah, bawang putih, petai, cabai merah besar, dan cabai rawit merah. Tumis hingga layu dan sedikit kering.

Kemudian masukkan suwiran ikan, tomat, kecap manis, garam, gula, merica bubuk, dan kaldu jamur bubuk, aduk rata. Masak dengan api kecil hingga air menyusut.

Langkah 3

Kemudian masukkan suwiran ikan, tomat, kecap manis, garam, gula, merica bubuk, dan kaldu jamur bubuk, aduk rata. Masak dengan api kecil hingga air menyusut.

Tingkat kesusutan air sesuai selera.

Langkah 4

Tingkat kesusutan air sesuai selera.

Koreksi rasa, angkat dan siap disajikan.

Langkah 5

Koreksi rasa, angkat dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement