Tumis Pindang Jagung Manis #JajanDiRumah

Resep Tumis Pindang Jagung Manis #JajanDiRumah

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

5.0

(3 Rating)

Request dari pak suami yang pernah jajan entah dimana (lupa). Sebenarnya tumis ikan peda yang dicampur dengan jagung manis. Karena disini susah cari iLihat Selengkapnya

Bahan Utama

5 ekor pindang

1 buah jagung manis

2 buah tomat

1 papan tempe

200 ml air

Bumbu

7 buah cabai rawit merah

3 buah cabai besar merah

3 buah cabai besar hijau

7 siung bawang merah

5 siung bawang putih

1/4 sdt garam

1/4 sdt penyedap rasa

1/4 sdt gula pasir

1 sdt kecap manis

1 sdt saus tiram

Alat & Perlengkapan

Kompor

Advertisement

Cara Membuat

Goreng ikan pindang. Kemudian buang duri dan suir-suir dagingnya.

Langkah 1

Goreng ikan pindang. Kemudian buang duri dan suir-suir dagingnya.

Potong-potong dan goreng tempe.

Langkah 2

Potong-potong dan goreng tempe.

Pipil jagung manis. Iris tomat, cabai, bawang merah dan bawang putih.

Langkah 3

Pipil jagung manis. Iris tomat, cabai, bawang merah dan bawang putih.

Tumis cabai dan bawang sampai layu.

Langkah 4

Tumis cabai dan bawang sampai layu.

Masukkan jagung manis, tomat dan tempe. Aduk-aduk dan tumis sebentar.

Langkah 5

Masukkan jagung manis, tomat dan tempe. Aduk-aduk dan tumis sebentar.

Masukkan air, kecap dan saus tiram. Bumbui dengan garam, gula dan penyedap rasa. Koreksi rasa.

Langkah 6

Masukkan air, kecap dan saus tiram. Bumbui dengan garam, gula dan penyedap rasa. Koreksi rasa.

Masukkan ikan pindang. Aduk-aduk sebentar. Matikan kompor.

Langkah 7

Masukkan ikan pindang. Aduk-aduk sebentar. Matikan kompor.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Happy Endahsa

Happy Endahsa

Tumis Pindang Jagung Manis #JajanDiRumah

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Ini salah satu masakan pertamaku nih, waktu belajar masak. Tumis...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Tumis Pindang Jagung Manis #JajanDiRumah

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement