Tumis Pokcoy Tahu Cina

Resep Tumis Pokcoy Tahu Cina

Dinda Arya Setyarini

Dinda Arya Setyarini

5.0

(1 Rating)

Yummyy. Tahu cina itu enak karena pas mentahnya pun kokoh dan sudah di goreng pun tetap kokoh. Jadi enak kalo di cemilin pun ga takut berminyak 😘✨ KaLihat Selengkapnya

Bahan Utama

2 ikat pokcoy

1/2 buah tahu cina

100 ml air

3 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1 sdt kaldu jamur

1/2 sdt lada bubuk

2 sdm minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Iris bawang merah & bawang putih.

Langkah 1

Iris bawang merah & bawang putih.

Iris sayur pokcoy.

Langkah 2

Iris sayur pokcoy.

Potong tahu cina kotak besar. Goreng tahu sampai berkulit.

Langkah 3

Potong tahu cina kotak besar. Goreng tahu sampai berkulit.

Panaskan minyak. Tumis bawang sampai matang.

Langkah 4

Panaskan minyak. Tumis bawang sampai matang.

Tambahkan sayur pokcoy, tahu, kaldu jamur, lada bubuk & air. Masak sampai matang. Siap disajikan.

Langkah 5

Tambahkan sayur pokcoy, tahu, kaldu jamur, lada bubuk & air. Masak sampai matang. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement