Menu sehat ini mudah dibuat. Mengandung banyak protein hewani dan nabati yang berasal dari udang dan sayuran.
1 plastik Udang
2 batang Brokoli hijau
1/4 biji Kol
2 buah Wortel
1 sachet Bumbu saos tiram
7 siung Bawang merah
4 siung Bawang putih
1/2 buah Tomat
4 biji Cabe rawit
5 biji Cabe merah keriting
1 butir Telur ayam
Gula dan garam secukupnya
Step 1
Siapkan bahan untuk bumbu kemudian cincang halus.
Step 2
Potong wortel sesuai selera.
Step 3
Kemudian rebus brokoli hijau hingga matang.
Step 4
Bersihkan udang dan cuci menggunakan air bersih.
Step 5
Tumis bumbu tadi hingga tercium aroma wangi.
Step 6
Masukkan telur kemudian bikin orak arik.
Step 7
Masukkan udang, sayuran, bumbu saus tiram kemudian tambahkan air dan masak hingga matang.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Advertisement
Advertisement
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement
Advertisement
Advertisement