Tumis Tahu Cabai Hijau

Resep Tumis Tahu Cabai Hijau

Agie Rianda

Agie Rianda

5.0

(6 Rating)

Masakan ini mengingatkanku pada kakak ipar yang telah meninggal, kalau dia yang bikin enak banget.

Bahan Utama

1 buah tahu cina, potong dadu

10 buah cabai hijau besar, potong serong

1 buah cabai merah besar, potong serong

5 siung bawang merah, iris halus

2 siung bawang putih, iris halus

1 btg daun bawang, iris serong

1 sdm saus tiram

1 sdm minyak wijen

Secukupnya garam

Secukupnya gula

Secukupnya merica bubuk

Alat & Perlengkapan

Kompor

Advertisement

Cara Membuat

Goreng tahu setengah matang. Angkat dan sisihkan.

Langkah 1

Goreng tahu setengah matang. Angkat dan sisihkan.

Panaskan 3 sdm minyak, kemudian tumis bawang merah dan bawang putih sampai layu.

Langkah 2

Panaskan 3 sdm minyak, kemudian tumis bawang merah dan bawang putih sampai layu.

Masukkan cabai hijau, lalu aduk rata.

Langkah 3

Masukkan cabai hijau, lalu aduk rata.

Masukkan tahu dan aduk rata.

Langkah 4

Masukkan tahu dan aduk rata.

Tambahkan sedikit air, lalu bumbui dengan garam, gula, merica bubuk, saus tiram, dan minyak wijen. Lalu aduk rata.

Langkah 5

Tambahkan sedikit air, lalu bumbui dengan garam, gula, merica bubuk, saus tiram, dan minyak wijen. Lalu aduk rata.

Terakhir, masukkan daun bawang, kemudian koreksi rasa. Bila sudah pas rasanya, matikan kompor.

Langkah 6

Terakhir, masukkan daun bawang, kemudian koreksi rasa. Bila sudah pas rasanya, matikan kompor.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Sarah Kaalimataw

Sarah Kaalimataw

Tumis Tahu Cabai Hijau

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Hallo chef, aku sudah recook resepnya, menu sederhana tapi rasan...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Tumis Tahu Cabai Hijau

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement