Tumis Tahu Saus Tiram

Resep Tumis Tahu Saus Tiram

Ratna Puspita

Ratna Puspita

5.0

(1 Rating)

Masakan simple tapi enak.

Bahan Utama

8 buah tahu kulit

Bumbu Dan Bahan Lain

5 buah cabai rawit hijau

2 buah cabai rawit merah

2 buah cabai keriting

2 siung bawang putih

1/2 buah bawang bombay

1 ruas jari jahe

1 sdm kecap manis

2 sdm saus tiram

2 sdm minyak goreng

150 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Iris cabai, bawang putih dan bawang bombay. Lalu geprek jahe.

Langkah 1

Iris cabai, bawang putih dan bawang bombay. Lalu geprek jahe.

Tumis cabai, bawang putih, bawang bombay dan jahe hingga harum dan matang.

Langkah 2

Tumis cabai, bawang putih, bawang bombay dan jahe hingga harum dan matang.

Masukkan air dan aduk rata.

Langkah 3

Masukkan air dan aduk rata.

Masukkan saus tiram dan kecap manis, aduk rata. Masak hingga mendidih.

Langkah 4

Masukkan saus tiram dan kecap manis, aduk rata. Masak hingga mendidih.

Masukkan tahu, masak hingga air menyusut. Matikan api, angkat dan sajikan.

Langkah 5

Masukkan tahu, masak hingga air menyusut. Matikan api, angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

dina kristiana

dina kristiana

Tumis Tahu Saus Tiram

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Recook untuk menu sarapan pagi ya kak..simple dan enak👍

Sumber Resep

Tumis Tahu Saus Tiram

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement