Advertisement

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Tumis Tahu Wortel

Tumis Tahu Wortel

Siti Mudrikah

Siti Mudrikah

5.0

(1 Rating)

Tumisan ini menjadi salah satu menu favorit keluarga. Masaknya cepat, rasanya nikmat juga bergizi.

Bahan Utama

1 kotak tahu putih, potong dadu

4 buah wortel, potong korek api

1/2 buah bawang bombay

3 siung bawang putih, iris tipis

1 buah cabe merah, iris serong

1 tangkai daun bawang, pootng kasar

1/2 sdt garam

1 sdt gula

1/2 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt merica

1 sdm saus tiram

1/2 sdm minyak wijen

200 ml air

Minyak goreng secukupnya

Advertisement

Cara Memasak

Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang bombai hingga harum.

Step 1

Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang bombai hingga harum.

Masukkan wortel, aduk-aduk sampai wortel layu.

Step 2

Masukkan wortel, aduk-aduk sampai wortel layu.

Tambahkan air, masak hingga mendidih. Masukkan tahu lalu  aduk rata dengan bahan lain.

Step 3

Tambahkan air, masak hingga mendidih. Masukkan tahu lalu aduk rata dengan bahan lain.

Bumbui dengan garam, gula, kaldu bubuk, merica, saus tiram, dan minyak wijen. Aduk-aduk sampai bumbu meresap.

Step 4

Bumbui dengan garam, gula, kaldu bubuk, merica, saus tiram, dan minyak wijen. Aduk-aduk sampai bumbu meresap.

Tambahkan daun bawang dan cabe merah, aduk sebentar sampai layu. Angkut lalu sajikan.

Step 5

Tambahkan daun bawang dan cabe merah, aduk sebentar sampai layu. Angkut lalu sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Recook

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Siti Mudrikah

Siti Mudrikah

Tumis Tahu Wortel

Tumis Tahu Wortel

(5.0)

5 langkah

150

Fika Anugeraheni

Fika Anugeraheni

Tumis Kecambah Tahu Wortel

Tumis Kecambah Tahu Wortel

(5.0)

7 langkah

recooks-0

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement