Tumis Tauge Tahu Gembos #1Resep1NasiBungkus

Resep Tumis Tauge Tahu Gembos #1Resep1NasiBungkus

dhewy rahayu

dhewy rahayu

5.0

(1 Rating)

Mudah dan cepat bikinnya. Sangat nikmat dinikmati sebagai lauk pendamping nasi.

Bahan Utama

8 tahu gembos, potong jadi 2 bagian

100 gr tauge, buang pucuk bawahnya

secukupnya kecap manis, atau disesuaikan selera

6 siung bawang merah, iris tipis

4 siung bawang putih, iris tipis

2 batang daun bawang , iris

1 buah tomat, potong jadi 4 bagian

5 buah cabai rawit, iris menyerong

1/2 sdt terasi

secukupnya garam, atau disesuaikan selera

secukupnya kaldu bubuk, atau disesuaikan selera

secukupnya air

3 sdm minyak goreng, untuk menumis

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan sedikit minyak, kemudian masukkan terasi, irisan bawang merah, bawang putih, tomat, dan daun bawang. Tumis hingga harum.

Langkah 1

Panaskan sedikit minyak, kemudian masukkan terasi, irisan bawang merah, bawang putih, tomat, dan daun bawang. Tumis hingga harum.

Masukkan tahu gembos dan tauge. Aduk rata.

Langkah 2

Masukkan tahu gembos dan tauge. Aduk rata.

Tambahkan air secukupnya.

Langkah 3

Tambahkan air secukupnya.

Tambahkan kecap manis, garam, dan kaldu bubuk. Test rasa kemudian masak sebentar hingga bumbu meresap.

Langkah 4

Tambahkan kecap manis, garam, dan kaldu bubuk. Test rasa kemudian masak sebentar hingga bumbu meresap.

Setelah tauge empuk dan bumbu meresap. Angkat dan sajikan.

Langkah 5

Setelah tauge empuk dan bumbu meresap. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement